Majalah Geografi Indonesia
Vol 2, No 3 (1989)

Pengembangan Kepariwisataan : Sebuah Pendekatan Geografis

Effendi, Tadjuddin Noer (Unknown)
., Sujali (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Oct 2014

Abstract

Akhir-akhir ini pariwisata merupakan kegiatan industri yang mendapat perhatian di Indonesia. Untuk menunjang pengembangan kepariwisataan diperlukan informasi, pelayanan dan publikasi. Geografi dapat memberikan masukan dalam identifikasi persediaan pengembangan kepariwisataan. Dengan menggunakan pendekatan sistem informasi geografi, geografiwan dapat membantu dalam inventarisasi persediaan kepariwisataan. Hasil akhir pekeijaan geografi adalah sistem informasi geografi pariwisata. Sistem ini, dapat digunakan untuk menyusun model kepariwisataan dan evaluasi pengembangan kepariwisataan.

Copyrights © 1989