Al-Buhuts (e-journal)
Vol. 14 No. 01 (2018): Al-Buhuts

Pengaruh Tingkat Pendidikan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Dosen Iain Sultan Amai Gorontalo

Wiwin Koni (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2018

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji Pengaruh Tingkat Pendidikan Dan Motivasi Kerja Terhadap Dosen IAIN Sultan Amai Gorontalo .Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan sekunder yang diperoleh dari hasil kuesioner para responden dan laporan tentang keadaan dosen di bagian akademik dan kepegawaian IAIN Sultan Amai Gorontalo. Teknik sampling yang digunakan adalah random sampling. Sampel dalam penelitian ini 99 responden. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda dimana sebelumnya data telah diuji dengan pengujian asumsi klasik meliputi normalitas data, heteroskedastisitas, multikolinieritas dan autokorelasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa tingkat pendidikan tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja dosen. Untuk itu perlu adanya motivasi yang kuat dari pimpinan IAIN Sultan Amai Gorontalo terutama dalam hal pendanaan. Sedangkan variabel motivasi kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja dosen. Oleh karena hal ini sangat penting untuk diapresiasi oleh pengambil kebijakan untuk selalu memberikan dorongan kepada para dosen agar terus meningkatkan kinerjanya lewat motivasi yang kuat.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

ab

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Al-Buhuts (e-Journal) : is a biannual peer-reviewed journal published in June and Desember by Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Sultan Amai Gorontalo, Indonesia Print-ISSN 1907-0977, Online-ISSN 2442-823X Al-Buhuts (e-Journal) encompasses ...