Jurnal Bina Desa
Vol 3, No 3 (2021): Oktober

Bio Filter: Alternatif Budidaya Perikanan pada Kolam Bawal

Maarif, Mohamad Fakih (Unknown)
Yuwono, Cahyo (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Jan 2022

Abstract

Biofilter merupakan salah satu metode sederhana yang dapat diterapkan untuk mendegradasi parameter-parameter pencemar yang ada di air limbah. Kegiatan sosialiasi Bio Filter merupakan media dan usaha untuk meningkatkan komoditas ikan bawal yang memiliki nilai  ekonomi  tinggi  dan  banyak  diminati  masyarakat.  Sepanjang  adanya  pandemi  Covid-19  serta  pembatasan  aktivitas  di  luar  rumah masyarakat  harus  merasakan  kesulitan  perekonomian  khususnya  dalam  segi  pangan  (baik  kualitas,  kuantitas,  ataupun  akses  pangan). Berdasarkan  analisis  situasi  saat  ini,  diketahui  bahwa  sebagian masyarakat di RT.026 RW.004 Desa Bogares Kidul Kecamatan Pangkah Kabupaten Tegal memiliki tempat pembudidayaan ikan, benih ikan diperoleh dari Balai Benih Ikan (BBI) Kabupaten Tegal yang dekat dengan bendungan cacaban Kecamatan Kedung Banteng, sehingga pasokan air dapat diperoleh dari irigasi sungai arteri waduk. Kegiatan sosialisasi diharapkan dapat menjadi keterampilan baru terkait dengan peternakan bawal supaya tetap menjaga kualitas kolam sekaligus kualitas air dan kebersihannya dengan Bio-Filter, alat yang memiliki kemudahan pembuatan dan menggunakan bahan-bahan ramah lingkungan (biodegradable).

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jurnalbinadesa

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Bina Desa memuat hasil pengabdian kepada masyarakat berbasis penelitian seperti Pengembangan Masyarakat (Community Development), Pembelajaran Layanan (Service Learning), PAR (Participatory Action Research), ABCD (Asset Based Community Development), CBR (Community-Based Research), dan ...