Academic Journal of Computer Science Research (AJCSR)
Vol 4, No 1 (2022): Academic Journal of Computer Science Research (AJCSR)

Aplikasi Media Pembelajaran Rumah Adat di Pulau Jawa Berbasis Multimedia dengan Bahasa Inggris Menggunakan Adobe Flash

Siti Maisaroh (Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana Global)
Fiqih Hana Saputri (Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana Global)
Yuhana Widi Rahayu (Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana Global)



Article Info

Publish Date
19 Jan 2022

Abstract

Rumah Adat Jawa dalam aplikasi ini merupakan rumah yang dapat dijadikan pembelajaran dalam melestarikan Budaya di Indonesia, setelah mempelajari Rumah Adat Jawa dan Sejarahnya evaluasi juga merupakan bagian yang sangat penting karena evaluasi bertujuan untuk memperbaiki proses pembelajaran Rumah Adat Jawa dan Sejarahnya dengan mengetahui bagian mana yang belum dipahami oleh banyak orang. Dalam ajaran Budaya kita wajib mengetahui dan mengenal Rumah Adat Jawa dan Sejarahnya yang terdapat di sekitar kita mulai dari Adat Jawa Timur sampai Banten . Pada umumnya Rumah Adat Jawa dan Sejarahnya dikenalkan pada anak-anak karena sejarah dan budaya yang sangat baik untuk dicontoh dan ditiru oleh anak-anak agar anak tersebut dapat berkembang menjadi pribadi yang memiliki akhlak yang baik meskipun Indonesia semakin berkembang budaya nya namun anak-anak tidak lupa dengan budaya yang sekarang jarang ditemui disekitar kita.Pada aplikasi ini pengguna akan disuguhkan sejarah rumah adat sebagai bahan bacaan dan bentuk rumah di Pulau Jawa untuk memperdalam pengetahuan mengenai Rumah Adat Jawa dan Sejarahnya.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

AJCSR

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Education

Description

The Academic Journal of Computer Science Research (AJCSR) is a peer-reviewed open access journal published twice a year (January and July), a scientific journal published by Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana Global. The Ajcsr Journal (Academic Journal of Computer Science Research) aims to ...