JURNAL ABDIMAS TRIDHARMA MANAJEMEN
Vol 3, No 2 (2022): ABDIMAS

Mewujudkan Pelaku UMKM Yang Berdaya Saing Pada Era Pandemi Covid-19

Senen Senen (universitas pamulang)
Fauziah Septiani (universitas pamulang)
Krisnaldy Krisnaldy (universitas pamulang)
Rr. Ayu Metarini (universitas pamulang)
Muliahadi Tumanggor (universitas pamulang)



Article Info

Publish Date
22 Apr 2022

Abstract

Tujuan dari kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini adalah untuk melaksanakan salah satu Tri Dharma Perguruan Tinggi. Selain itu, melalui kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini, keberadaan perguruan tinggi diharapkan dapat memberikan pemahaman dan penerapan mengenai peningkatan Uproduktivitas wirausaha sebagai sarana untuk meneruskan kegiatan yang tidak dapat dilakukan secara tatap muka selama pandemi COVID-19. Metode kegiatan yang digunakan adalah tim pelaksana mengunjungi yang beralamat di kelurahan Benda baru pamulang, Tangerang Selatan dan memberikan pelatihan pada Hari senin 26 oktober 2021. Pelatihan ini bertujuan untuk mewujudkan pelaku UMKM yang berdaya saing di era covid-19 untuk mempermudah jalannya usaha. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini pelaku UMKM diharapkan mampu Meraih kesuksesan pada kondisi saat ini , Disimpulkan bahwa pelatihan atau penyuluhan ini diharapkan mampu menjadi momentum UMKM untuk bangkit dari keterpurukan selama pandemi Covid19

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

ABMAS

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Jurnal Abdimas Tri Dharma Manajemen : jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Prodi Manajemen Universitas Pamulang adalah jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat yang diterbitkan 3 edisi dalam setahun yaitu pada bulan Januari, Mei dan September oleh Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Pamulang. ...