Speed - Sentra Penelitian Engineering dan Edukasi
Vol 4, No 4 (2012): Speed 16 - 2012

Miniatur Otomatisasi Bel Listrik Dan Pintu Gerbang Sekolah Menggunakan Mikrokontroler ATmega8L

Waskito, Eko (Unknown)
Triyono, Ramadian Agus (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Aug 2012

Abstract

ABSTRACT: This research discusses the design and implementation of automation miniature electric school bell and the gate using a microcontroller ATmega8L, this means the system serves as a sign and reminder time for the gate of the school and how it works automatically when the door bell as well as the gate closes automatically when the bell out then the gate opens automatically when an emergency and there is an emergency button on the tool. Constituent components of this robot include a series of power supply, minimum system circuit, the circuit uses IC L293D motor driver, DC motor and a tool board. In order for the automatic control system can be run to keep in mind not only hardware but also software (software) for the microcontroller will not work as expected in the absence of program instructions are inserted into the microcontroller. Software that is CodeVision Evaluation digunkan to write programs using C language is compiled into selnjutnya. Hex while the firmware software (for downloading programs to the microcontroller) using AVR Studio4. The existence of an electric bell control and automatic gates are expected to facilitate the performance of operators can both electric bell, improve discipline and efefectiveness of the time. Keywords: automation of electric school bell,   ABTRAKSI: Penelitian ini membahas tentang perancangan dan Implementasi miniatur otomatisasi bel listrik sekolah dan pintu gerbang menggunakan mikrokontroler ATmega8L, sistem alat ini berfungsi sebagai pertanda dan pengingat waktu sekolah dan untuk pintu gerbang otomatis. Cara  kerjanya apabila bel masuk maka pintu gerbang otomatis menutup begitu juga apabila waktu bel keluar maka pintu gerbang otomatis membuka dan apabila keadaan darurat ada tombol emergency pada alat ini. Komponen-komponen penyusun alat ini diantaranya rangkaian power supply, rangkaian sistem minimum, rangkaian Driver Motor menggunakan IC L293D, motor DC dan papan alat. Agar sistem kontrol otomatis ini dapat berjalan yang perlu diperhatikan bukan hanya perangkat kerasnya saja,  tetapi juga perangkat lunaknya ( software)  sebab mikrokontroler tidak akan bekerja sesuai dengan yang diharapkan tanpa adanya instruksi-instruksi program yang dimasukkan kedalam mikrokontroler tersebut. Perangkat lunak yang digunkan yaitu CodeVision Evaluation untuk menulis program menggunakan bahasa C yang selanjutnya dikompilasi menjadi .Hex sedangkan software firmware (untuk men-download program ke Mikrokontroler) menggunakan AVR Studio4. Adanya kontrol bel listrik dan pintu gerbang otomatis tersebut diharapkan dapat mempermudah kinerja operator bel listrik, meningkatkan kedisplinan dan efektifitas waktu. Kata kunci : otomatisasi bel listrik

Copyrights © 2012