Jurnal Administrasi Bisnis
Vol 10, No 1 (2014)

Efisiensi Biaya Audit melalui Peningkatan Pengendalian Umum dan Aplikasi pada Bisnis Factory Outlet (Kasus pada Siklus Penjualan F O O01 di Bandung)

Kumala, Chintia Tanjung ( Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Katolik Parahyangan)
Manurung, Elizabeth Tiur ( Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Katolik Parahyangan,)



Article Info

Publish Date
01 Mar 2014

Abstract

AbstractThe purpose of this study is to know the result of evaluation of the general controland application control of sales cycle in relation with audit scope and audit expense.By used the Analytical descriptive research method, and the research object is oneof factory outlet in Bandung, research resulted in the conclusion that general controland application control of sales cycle was satisfy.The company has applied all components that will increase control in salescycle by using Corsus software 1.1.62, such as keeping up IT administration,developing system, secure control for hardware and online. In input control,scanning of product barcode by cashier will be compared with inventorycode in Corsus, and securing the validity of input data will increase theinput control, while Corsus also has implemented log fiture that recordedall cashier activites in point of sales module. As the company has a verysatisfied IT control then this will reach up in the lower risk control. This factwill influence the scope of audit in many aspect like nature, timing, extentand staffing. Furthermore, all this aspect will come up to decrease the audit expenses.AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil evaluasi pengendalian umum, danpengendalian aplikasi pada siklus penjualan dihubungkan dengan luas audit dan biayaaudit. Dengan menggunakan metode deskriptif analitis, dan objek penelitian salahsatu Factory Outlet di Bandung, hasil penelitian menunjukkan bahwa pengendalianumum dan aplikasi siklus penjualan telah memadai.Perusahaan menggunakan Software Corsus 1.1.62 untuk menerapkan semuakomponen pengendalian, seperti adanya administrasi IT, pengembangan sistem,pengamanan fisik hardware dan on line. Pada input control, scanning barcode produk yang dilakukan kasir akan dicocokkan oleh Corsus dengan kode persediaan,adanya pengendalian validitas input, serta adanya modul implementasi fiturlog yang mencatat semua aktivitas kasir selama melakukan penjualan, telah turutmeningkatkan pengendalian aplikasi siklus penjualan. Pengendalian yang memadaiatas implementasi ini, mengakibatkan turunnya risiko aktivitas penjualan sehinggaakan mengurangi luasnya audit dari sudut sifat, waktu, kedalaman, serta staf yangdigunakan sehingga akan menurunkan biaya audit.Keywords: IT control, general control, application control, audit scope, auditexpense1. Pendahuluan 

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

JurnalAdministrasiBisnis

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Administrasi Bisnis (JAB) adalah jurnal ilmiah Ilmu Administrasi Binis, diterbitkan oleh Center for Business Studies (CeBiS), Jurusan Ilmu Administrasi Bisnis, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Katolik Parahyangan. Jurnal Administrasi Bisnis diterbitkan 2 (dua) kali dalam ...