Abdi Laksana
Vol 3, No 1 (2022): Edisi Januari

PELUANG USAHA PADA MASA PANDEMI YAYASAN AR RAHMAN RAWA KALONG KECAMATAN GUNUNGSINDUR, BOGOR

Intan Rahma Sari (S1 Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Pamulang)
Asih Handayani (S1 Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Pamulang)
Sri Putri Winingrum W.A (S1 Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Pamulang)
Lilis Karlina (S1 Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Pamulang)



Article Info

Publish Date
04 Jan 2022

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat (PKM) ini bekerjasama dengan Yayasan Ar-Rahman Kabupaten Bogor Kecamatan Gunungsindur. Tujuan dari PKM ini adalah untuk memperkenalkan bagaimana menciptakan peluang usaha bagi masyarakat terdampak pandemic covid yang telah berjalan selama 1 tahun belakangan ini. PKM ini menyasar kepada para staff dan dewan guru yang selama masa pandemic melakukan kegiatan belajar mengajar melalui daring. Kesempatan pembelajaran melalui dari tersebut membuka peluang usaha untuk mendapatkan pendapatan lebih. Pelaksanaan PKM ini dilakukan dengan cara offline dengan mematuhi protocol Kesehatan yang telah ditetapkan pemerintahan daerah kota bogor pada tanggal 14 Juni 2021. Metode yang digunakan dalam PKM ini adalah Penyuluhan/ ceramah, Tutorial, Diskusi, dan tanya jawab. Diharapkan PKM ini bermanfaat untuk berbagai pihak diantaranya pelaku Pengurus Yayasan Ar-Rahman, Staff dan dewan guru dan bagi akademisi.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JAL

Publisher

Subject

Description

Merupakan jurnal ilmiah dari hasil kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) dosen. Jurnal ini dikemas secara padat dan berisi, sehingga mudah dipahami oleh pembaca dari kalangan akademis dan umum. Jurnal ini merupakan implementasi hasil penelitian. Abdi Laksana adalah Jurnal Pengabdian Kepada ...