Jurnal Revolusi Indonesia
Vol 2 No 4 (2022): Jurnal Revolusi Indonesia

Tradisi Begareh di dalam Pernikahan Adat Besemah yang Kian ditinggalkan

Ihsan Mardianto (Unknown)
Anny Wahyuni (Pendidikan Sejarah, Universitas Jambi, Indonesia)
Budi Purnomo (Pendidikan Sejarah, Universitas Jambi, Indonesia)



Article Info

Publish Date
14 May 2022

Abstract

Penelitian yang dilakukan ini bertujuan untuk mengetahui adat istiadat pernikahan pada suku besemah yang pada acara pernikahanya menyelenggarakan tradisi yang dilakukan oleh muda mudi suku besemah didesa karang tanding,kota pagaralam sumatera selatan .tujuan dilakukannya penelitian ini untuk mengetahui pelaksanaan tradisi begareh yang dilaksanakan oleh muda mudi didesa karang tanding, kota pagaralam, sumatera selatan. Metode ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif adalah dengan menyelidiki suatu fenomena sosial dan masalah manusia, serta pengumpulan sumber, pengamatan, dan wawancara. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa pelaksanaan tradisi begareh pada pernikahan adat pada suku besemah khususnya didesa karang tanding,kota pagaralam sumatera selatan.pada pelaksanaanya dimana kalangan pemuda pemudi ini berkumpul dirumah mempelai yang melakukan hajatan pernikahan pada tradisi ini muda mudi berkumpul pada satu malam yang dinamakan malam bujang gadis,kesimpulannya yaitu berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan pada rentang tahun antara 2008 sampai 2015 telah banyak terjadinya pola pergeseran adat istiadat pada pernikahan adat besemah khusunya pada tradisi begareh karena perubahan pola interaksi masyrakat, sosial kemasyarakatan yang berubah akibat dari dampak pengaruh perkembangan zaman pada adat pernikahan yang mempengaruhi tradisi begareh.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jri

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

Jurnal Revolusi Indonesia (JRI) is a national scale journal covering social science studies. This journal focuses on community service, public administration, social influence, institutional, local government systems, public health, etc. Jurnal Revolusi Indonesia (JRI) will be issued regularly ...