Explore IT : Jurnal Keilmuan dan Aplikasi Teknik Informatika


Perancangan Prediktor Untuk Permasalahan Konsesus Dengan Delay Input Dan Komunikasi Dengan Menggunakan Graf Komplit

Moh. Yasya Bahrul Ulum (Teknik Elektro, Institut Teknologi Sepuluh Nopember)
Trihastuti Agustinah (Teknik Elektro, Institut Teknologi Sepuluh Nopember)



Article Info

Publish Date
08 Jun 2022

Abstract

Rancangan prediktor berbasis input delay (dengan bukti) dapat mengkompensasi efek dari delay komunikasi berupa osilasi dan adanya batas kestabilan pada permasalahan konsensus dengan delay input dan delay komunikasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana efek penggunaan prediktor berbasis input delay ke sebuah permasalahan konsensus dengan delay. Metode yang digunakan dalam penelitian ini berdasarkan pada konsep partisi graf dapat menjadi beberapa graf yang komplit. Hasil penelitian didapatkan prediktor untuk mengkompensasi delay sepenuhnya menghilangkan efek dari delay (meniadakan komponen dengan delay) dengan cara memanipulasi graf agar menjadi graf komplit.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

EXPLORE-IT

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Jurnal Explore IT! merupakan publikasi ilmiah enam bulanan yang diterbitkan oleh Program Studi Teknik Informatika Universitas Yudharta Pasuruan. Isi artikel Jurnal EXPLORE IT meliputi bidang Artificial Intellegent, AR VR, Mobile programming, Pattern Recognition, Internet of Thinks (IoT), Remote ...