Wimba: Jurnal Komunikasi Visual
Vol. 10 No. 2 (2019)

POTENSI KINETIC TYPOGRAPHY SEBAGAI MEDIA INFORMASI

Annisa Luthfiasari (Bandung Institute of Technology)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2019

Abstract

Seiring dengan munculnya berbagai media komunikasi baru dan kebutuhan akan media digital yang terus meningkat, muncul suatu bentuk karya tipografi baru yaitu dalam bentuk kinetic typography. Menurut Hostetler, kinetic typography adalah kombinasi antara tipografi dan gerak (motion) atau biasa juga disebut sebagai typographic animation [2]. Peran tipografi (huruf) sebagai alat komunikasi tentunya tidak dapat dipungkiri lagi. Akan tetapi, dirasa perlu untuk mengkaji lebih jauh bagaimana tipografi bila diadaptasi dalam bentuk digital dan bertransformasi dalam bentuk time-based media. Dalam jurnal ini akan dibahas bagaimana potensi dari kinetic typography sebagai media informasi dengan mengintegrasikan beberapa teori untuk dapat diambil kesimpulan. 

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

wimba

Publisher

Subject

Arts Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Wimba Jurnal Komunikasi Visual (2085-0948) is a peer-reviewed and open access journal in the field of visual communication and aims to publish academic article and to create discussion among lecturers, students, researchers and professionals in the field of visual communication design, graphic ...