Jurnal Teknoif Teknik Informatika Institut Teknologi Padang
Vol 2 No 1 (2014): JURNAL TEKNOIF ITP

SISTEM INFORMASI PENJADWALAN KULIAH (STUDI KASUS : INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) IMAM BONJOL PADANG

Rini Asmara (AMIK Jayanusa Padang)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2014

Abstract

Penelitian ini dilakukan di IAIN Imam Bonjol Padang, dengan tujuan untuk merancang sistem informasi yang dapat membantu pihak akademis dalam mengatur penjadwalan kuliah. Rancangan sistem informasi ini juga dapat menghasilkan laporan yang cepat, akurat dan efisien serta dapat meningkatkan kinerja karyawan pada IAIN Imam Bonjol Padang. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah survei langsung ke IAIN Imam Bonjol Padang dan studi pustaka. Software yang digunakan untuk membangun sistem ini adalah VB.Net dan MySQL-Front dapat mengatasi masalah-masalah yang terjadi dan dapat menghasilkan informasi secara tepat, cepat dan akurat. The research was conducted to design information systems that can assist in managing the scheduling of academic courses at IAIN Imam Bonjol Padang, with the aim to. The design of information systems can also generate reports quickly, accurately and efficiently and can improve the performance of employees at the IAIN Imam Bonjol Padang. One of the main process is faster data access and more reliable to create highenabled database applications. Hopefully, by using VB Net and MySQL-Front could solve the problems that occur and produce an information quickly and accurately.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

teknoif

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering

Description

The editors of the Jurnal TeknoIf Institut Teknologi Padang (Teknoif) are pleased to present this call for papers on Information Technology. Teknoif specifically focuses on experimental study, design, planning and modeling, implementation method, and literature study. Topics include, but are not ...