Among Makarti
Vol 15, No 1 (2022): AMONG MAKARTI

PERSEPSI MAHASISWA AKUNTANSI TERHADAP INTERNATIONAL FINANCIAL REPORTING STANDARDS

Paskah Ika Nugroho (Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana)
Rosita Adi Kristanti (Finance Controller, PT Dua puluh FIT)



Article Info

Publish Date
02 Jun 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran tingkat pengetahuan dan opini mahasiswa terhadap IFRS baik adopsi maupun dampaknya, juga sebagai bahan evaluasi dan pertimbangan bagi akademisi dan institusi pendidikan yang berkaitan dengan pengintegrasian IFRS pada kurikulum dan penawaran kelas tentang IFRS. Sampel pada penelitian ini diambil dengan metode disproportionate random sampling. Pengujian pada penelitian ini menggunakan independent sample t-test, analysis of variance, dan regresi berganda. Penelitian ini menemukan bahwa; pertama, tidak terdapat perbedaan tingkat pengetahuan antara mahasiswa pria dan wanita. Kedua, juga tidak ditemukan perbedaan tingkat pengetahuan antara kelompok umur. Ketiga, ditemukan pebedaan tingkat pengetahuan yang signifikan pada kelompok tahun masuk. Terakhir, ditemukan bahwa tingkat pengetahuan dan minat memiliki peran penting terhadap keputusan mahasiswa mengambil kelas tentang IFRS apabila fakultas menawarkannya. 

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

ama

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Among Makarti adalah jurnal ilmiah bertujuan untuk berbagi pengetahuan dan isu – isu terkini terkait dengan penelitian dibidang ekonomi dan bisnis. Secara khusus cakupan jurnal Among Makarti adalah : a. Di bidang bisnis, kami menerima artikel ilmiah dengan ruang lingkup sebagai berikut: 1. ...