Jurnal Pertanian Agros
Vol 24, No 2 (2022): edisi Juli

PENGARUH HARGA LIDI KELAPA SAWIT TERHADAP PEREKONOMIAN MASYARAKAT KECAMATAN TORGAMBA KABUPATEN LABUHANBATU SELATAN

Mangampu Lumbantoruan (Unknown)
Widya Lestari (Unknown)
Kamsia Dorliana Sitanggang (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Jul 2022

Abstract

Limbah kelapa sawit merupakan sisah sisah hasi; tanaman kelapa sawit yang termasuk dalam produk utama.karena pertambahan area kelapa sawit semakin luas dan limbah yang dihasilkan semakin banyak.maka di lakukan pemanfaatan limbah menjadi bahan bahan bernilah ekonimis yang dapat membantu perekonomian masyarakat yang tinggal di perkebunan masyarakat di kecamatan Torgamba memanfaatkan limbah dari pelapa kelapa sawit dengan cara yaitu,mulai dari pelapasan anak daun dari pelepah,kemudian pelepasan lidi pengubahannya menjadi anyaman dan sebagainya.dengan cara itu masyarakat bisa mendapatkan penghasilan dan membantu perekonomian masyarakat di kecamatan Torgamba.semakin besar pendapatan masyarakta di kecamatan tersebut maka semakin sejahtera perekonomian di kecamatan tersebut.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JA

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry

Description

Jurnal Pertanian Agros (JPA) is published by Faculty of Agriculture, Janabadra University and the Agribusiness Association of Indonesia (AAI). It available online supported by Directorate General of Higher Education - Ministry of Research, Technology, and Higher Education- Republic of Indonesia JPA ...