Jurnal Akuntansi Keuangan dan Bisnis
Vol 14 No 1 (2021): Jurnal Akuntansi Keuangan dan Bisnis

Pengaruh Struktur Kepemilikan Saham, Struktur Modal dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan

Ferdy Putra (Universitas Riau)
Adhitya Agri Putra (Universitas Riau)



Article Info

Publish Date
31 May 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh struktur kepemilikan saham (kepemilikam institusional dan kepemilkan manajerial), struktur modal dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan. Penelitian dilakukan pada perusahaan manufaktur di Bursa Efek Indonesia pada periode pengamatan tahun 2016-2019. Penelitian ini menggunakan model regresi berganda. Dengan menggunakan metode purposive sampling, diperoleh sampel sebanyak 45 perusahaan. Hasil penelitian menunjukan bahwa kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, struktur modal dan profitabilitas berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Untuk penelitian selanjutnya dapat menambahkan variabel lain seperti kepemilikan saham oleh publik, kepemilikan saham oleh negara, kepemilkan saham oleh asing, deviden, pertumbuhan perusahaan, ukuran perusahaan dan keputusan investasi. Selain itu juga dapat merubah sektor sampel penelitian atau dengan memperluas sampel penelitian.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jakb

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal Akuntansi Keuangan dan Bisnis (JAKB), with registered number ISSN 2476-9460 (Online) and ISSN 2085-0751 (Print) is a multidisciplinary scientific journal published by Politeknik Caltex Riau. JAKB provides a specialized forum for the publication of research in the area of financial economics ...