Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi (FIPA)
Vol 9, No 1 (2021): FIPA 16

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN UNTUK MENINGKATKAN PENDAPATAN PRODUK SURAT DAN PAKET PADA PT. POS (PERSERO) KANTOR POS NGAWI

Nezia Yuliana Hadiyanti (Pendidikan Akuntansi Universitas PGRI Madiun)
Supri Wahyudi Utomo (Pendidikan Akuntansi Universitas PGRI Madiun)
Juli Murwani (Pendidikan Akuntansi Universitas PGRI Madiun)



Article Info

Publish Date
13 Nov 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui mengetahui bagaimana efektifitas strategi pemasaran yang diterapkan pada PT. Pos Ngawi untuk meningkatkan penjualan produk. Metode penelitian menggunakan kualitatif deskriptif. Sumber data yang digunakan yaitu sumber data primer dan sekunder. Teknik Pengumpulan data wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data informasi dan menarik isi kesimpulan. Hasil penelitian ini adalah hasil analisis matriks IE menunjukkan bahwa posisi Kantor Pos Ngawisaat ini berada pada sel V (kuadran II), Hasil tersebut ditentukan berdasarkan hasil skor rata-rata pada matriks IFE dan Matriks EFE masing- masing sebesar 2,571 dan 2,818. Analisis matriks SWOT menghasilkan delapan alternatif strategi pemasaran yang dapat digunakan sebagai upaya pengembangan usaha

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

FIPA

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

The proceedings contain papers in the field of accounting science and education that have been presented in Forum Ilmiah Pendidikan Akuntansi or Scientific Forum on Accounting Education (FIPA). This forum not only contains paper presentations, but also seminars with competent speakers in accounting ...