Digital Transformation Technology (Digitech)
Vol. 1 No. 1 (2021): Article Research Paper Periode Maret 2021

Perancangan Alat Penanggulangan Kebakaran Berbasis Mikrokontroler Arduino Uno R3

Bintang Ramadhan (STMIK Royal Kisaran, Indonesia)
Muhammad Amin (STMIK Royal Kisaran, Indonesia)
Hidayatullah Hidayatullah (STMIK Royal Kisaran, Indonesia)



Article Info

Publish Date
15 Sep 2021

Abstract

Maraknya korban jiwa pada kebakaran disebabkan karena kurangnya pengamanan dan lambatnya sistem pengamanan yang terdapat pada suatu peristiwa kebakaran, sebuah kelalaian dan labatnya proses pengamanan menjadi suatu hal yang dapat menimbulkan korban jiwa, akan tetapi dengan kita mengembangkan dan memanfaatkan teknolgi kita bisa membuat sebuah inovasi baru untuk mengantisipasi berbagai bencana yang terjadi. Metode yang digunakan dalam pembuatan alat ini dengan cara metode eksperimen. Alat ini bekerja mendeteksi cahaya api menggunakan Flame Sensor dan mendeteksi asap menggunakan Sensor MQ2 lalu keluaran sensor berupa data yang diolah oleh arduino dengan menggunakan pemograman yang sudah diprogram dengan actuator berbentuk buzzer, ISD 1820, servo dan relay.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

digitech

Publisher

Subject

Computer Science & IT Library & Information Science

Description

Digital Transformation Technology (Digitech) merupakan Jurnal ilmiah Sains dan transformasi Teknologi Digital, terbitan ini berisi artikel bidang Rekayasa Perangkat Lunak, Technology 5.0 Society, Teknologi Industri dan lainnya dengan diterbitkan secara berkala 6 bulanan yaitu Maret dan ...