Olympus : Jurnal Pendidikan Kesehatan dan Rekreasi
Vol. 2 No. 02: Desember 2021

HUBUNGAN PANJANG TUNGKAI DAN POWER TUNGKAI DENGAN KECEPATAN LARI 60 METER PADA SISWA PUTRA MTS MUHAMMADIYAH TANAMON KABUPATEN MINAHASA SELATAN

Astiati Tompunu (Universitas Negeri Manado)
Maxie Moleong (Universitas Negeri Manado)
Anuadrin Mokoagow (Universitas Negeri Manado)



Article Info

Publish Date
02 Dec 2021

Abstract

Dari hasil perhitungan yang diperoleh kaitan yang signifikan antara power tungkai dengan kecepatan lari 60 meter pada siswa putra MTs Muhammadiyah Tanamon Kabupaten Minahasa Selatan Mengingat kompleksnya masalah yang dihadapi, penelitian ini memiliki keterbatasan penelitian. Tujuan pembatasan masalah adalah untuk mencegah terjadinya salah pengertian dan kesalahan penafsiran, sehingga tidak menyimpang dari masalah atau tujuan yang sebenarnya. Maka penelitian ini dibatasi pada masalah sebagai berikut: 1. Apakah ada hubungan antara panjang tungkai dengan kecepatan lari 60 meter pada siswa putra MTs Muhammadiyah Tanamon?

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

olympus

Publisher

Subject

Education Health Professions

Description

Journal contains research theme or conceptual articles about physical education, sports, health, and recreation. The journal can be use by people, especially professionals and who concern about physical education, sports, health, and recreation. Manuscript journal contains research theme or ...