BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 3 No. 4 (2022)

PEMANFAATAN LAHAN PERIKANAN DENGAN METODE MINA KANGKUNG DAN IKAN NILA DI KELURAHAN CIBUNIGEULIS KECAMATAN BUNGURSARI KOTA TASIKMALAYA

Dedi Nurjamil (Universitas Siliwangi)
Asep Saepulloh (Universitas Siliwangi)
Vepi Apiati (Universitas Siliwangi)
Sinta Verawati Dewi (Universitas Siliwangi)



Article Info

Publish Date
07 Nov 2022

Abstract

Ketahanan pangan merupakan salah satu faktor yang berpengaruh agar suata daerah dapat bertahan di tengah situasi ekonomi yang tidak menentu. Salah satu kelurahan di Kota Tasikmalaya yang memiliki potensi dalam bidang perikanan dan pertanian adalah Kelurahan Cibunigeulis Kecamatan Bungursari Kota Tasikmalaya. Salah satu budidaya yang dikembangkan adalah dengan cara memanfaatkan lahan perikanan dengan metode tumpangsari yaitu disamping ada ikan juga ditanami kangkung sebagai komoditi unggulan daerah Cibunigeulis. Berdasarkan data yang diperoleh didapat kesimpulan bahwa kegiatan yang dilaksanakan yaitu mina kangkung dan ikan mujair gesit mampu diterapkan dengan baik dan dipraktikkan langsung pada petani di Kelurahan Cibunigeulis Kecamatan Bungurusari Kota Tasikmalaya. Peserta setuju bahwa konsep mina kangkung dan ikan mujair dapat meningkatkan perekonomian masyarakat khususnya pada bidang pertanian dan perikanan.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

bernas

Publisher

Subject

Religion Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Dentistry Education Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Neuroscience Nursing Public Health Social Sciences Veterinary Other

Description

The aim of this journal publication is to disseminate the conceptual thoughts or ideas and research results that have been achieved in the area of community services. Bernas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, particularly focuses on the main problems in the development of the sciences of ...