JPGI (Jurnal Penelitian Guru Indonesia)
Vol 7, No 2 (2022): JPGI

Peningkatan keterampilan menulis puisi dengan strategi akrostik

Putri, Eka Maharani (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Sep 2022

Abstract

Studi kasus ini bertujuan untuk mendeskripsikan peningkatan keterampilan menulis puisi dengan teknik akrostik pada siswa kelas IV di SDN Percobaan Padang. Subjek kasus ini adalah guru dan siswa kelas IV SDN Percobaan Padang yang berjumlah 30 orang. Kegiatan belajar meliputi kegiatan sebelum menulis puisi, selama menulis dan setelah menulis. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan hasil belajar siswa pada Siklus I dari 71%pada siklus II menjadi 90% sehingga teknik akrostik dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada pembelajaran menulis puisi.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpgi

Publisher

Subject

Education

Description

JPGI (Jurnal Penelitian Guru Indonesia) ISSN: 2541-3317 (for electronic version) 2541-3163 (for print version). JPGI is a peer-reviewed, publishes research manuscripts in the field of education. The Focus and scope of the journals are to: 1) Provide a journal that reports research on topics that ...