EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN
Vol 4, No 5 (2022): October Pages 6401-7346

Penerapan Logoterapi sebagai Alternatif Penanganan Kesehatan Mental pada Generasi Sandwich

Yuel Sumarno (STT Bethel Indonesia Jakarta)



Article Info

Publish Date
07 Sep 2022

Abstract

Permasalahan Kesehatan mental melonjak tinggi pada masa pandemi covid-19. Hal ini memaksa setiap manusia berada pada tatanan baru atau new normal, sehingga menyebabkan kesehatan mental seseorang bisa terganggu ternasuk didalamnya adalah generasi sandwich. Tujuan dari penelitian ini, peneliti ingin memberikan solusi tentang penerapan logoterapi sebagai sarana alternatif untuk meminimalisir permasalahan kesehatan mental pada generasi sandwich dimasa pasca pandemi ini.  Peneliti menggunakan library research dengan melakukan pendekatan kualitatif dekskritif lalu subjek yang dituju kepada jemaat GBI Anugerah Bonang. Adapun pengumpulan data melalui wawancara struktur dengan bertemu secara langsung sebanyak 10 jemaat yang tertanam dalam gereja tersebut. Hasil dari penelitian ini telah berhasil akan Pelaksanaan logoterapi dimana berdampak seperti: (i) pentingnya kebersamaan yang membuat generasi sandwich merasa adanya sikap gereja dalam penerimaan dirinya, (ii) adanya konseling dengan gembala yang mampu memberikan solusi permasalahan yang dihadapinya, (iii) adanya komsel, ret-ret dan pembinaar rohani sebagai sarana pertumbuhan rohani dan saling menguatkan satu dengan lainnya.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

Publisher

Subject

Education Mathematics Social Sciences

Description

Fokus dan scope Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan meliputi hasil kajian ilmiah di bidang pendidikan baik yang dilakukan oleh guru, dosen maupun peneliti independent. Kajian tersebut meliputi, filsafat pendidikan, psikologi pndidikan, bimbingan dan konseling pendidikan, metodologi pendidikan, analisis ...