Jurnal Ilmu Manajemen Terapan (JIMT)
Vol 4 No 1 (2022): Jurnal Ilmu Manajemen Terapan (September - Oktober 2022)

Pengaruh System Fractional Reserve Banking Terhadap Resiko Kegagalan pada Bank BRI

Rahmat Akbar (Alumni Program Studi Magister Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi, Jambi, Indonesia)
Besse Wediawati (Dosen Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi, Jambi, Indonesia)
Musnaini Musnaini (Dosen Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi, Jambi, Indonesia)



Article Info

Publish Date
25 Sep 2022

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah (1) Menggambarkan praktek sistem fractional reserve banking Bank Umum BRI di Indonesia (2) Menghasilkan uji empiris pengaruh fractional reserve banking terhadap kinerja dan kesehatan Bank Umum BRI di Indonesia dan implikasinya terhadap resiko Kegagalan Bank. Objek penelitian ini adalah Bank Rakyat Indonesia (BRI). Data yang akan diambil adalah laporan keuangan secara bulanan tahun 2016 hingga tahun 2020. Pada penelitian dilakukan analisis deskriptif kuantitatif untuk mengukur implementasi sistem fractional reserve banking pada aktifitas Bank Rakyat Indonesia (BRI). Hasil analisis penelitian ini adalah semua variabel sudah berada pada posisi yang benar dapat dilihat dari variabel giro wajib minimum (GWM) Yang menunjukan Bank BRI berdistribusi normal. Selanjutnya pada variabel loan to deposito ratio (LDR) yang menunjukan masih terbilang cukup normal pendistribusiannya. Selanjutnya dapat dilihat dari return on asset ( ROA ) yang mencapai nilai mean 3,28% yang melebihi standar dari Bank Indonesia ( BI ) yaitu 1,5%.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JIMT

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Focus and Scope FOCUS Jurnal Ilmu Manajemen Terapan (JIMT) memfokuskan diri pada riset tentang Manajemen dan Ekonomi. Pendekatan metode penelitian meliputi: Kuantitatif, Kualitatif, dan Mix Method. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan (JIMT) memiliki tujuan sebagai berikut: Menyediakan sarana publikasi ...