NUSANTARA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 1 No. 1 (2021): Februari: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

KOLABORATIF PERGURUAN TINGGI DALAM PENGEMBANGAN UMKM DI KECAMATAN PANCORAN, JAKARTA SELATAN: HIGH SCHOOL COLLABORATION IN THE DEVELOPMENT OF MSMES IN PANCORAN DISTRICT, JAKARTA SELATAN

Heri Sasono (STIE Dharma Bumiputera, Jakarta)
Herlina Herlina (STIE Dharma Bumiputera, Jakarta)



Article Info

Publish Date
26 Feb 2021

Abstract

Peningkatan kewirausahaan terpadu (PKT) Pemerintah Provinsi DKI, Jakarta, dengan memanfaatkan potensi, keahlian dan fasilitas yang dimiliki para pelaku UMKM dengan meningkatkan kolaboratif antara Perguruan Tinggi (PT) dengan peningkatan program Pemerintah dalam menerapkan tridarma Perguruan Tinggi. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif, karena permasalahannya kompleks, dinamis dan penuh makna untuk melihat pelaksanan dan hasil Kolaboratif Antara Perguruan Tinggi (PT) dalam Pengembangan UMKM di Kecamatan Pancoran, Jakarta Selatan. Manfaat dari kolaboratif pengembangan kewirausahana terpadu (PKT) mencakup konsep 7P, yaitu : (a). pendaftaran, (b). pelatihan, (c). pendampingan, (d). perizinan, (e). Pemasaran, (f), pelaporan dan (g). permodalan. Pemprov DKI optimistis, bahwa target pencapaian 200.000 wirausaha pada tahun 2022, dimana proses pencapaiannya dalam konsep 7 P secara bertahap melalui kolaboratif dengan beberapa Perguruan Tinggi di LLDikti Wilayah 3, Jakarta.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

nusantara

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

NUSANTARA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, adalah jurnal yang menerbitkan artikel-artikel penelitian sebagai hasil pengabdian masyarakat. Focus dan Scope pada bidang pendidikan, Hukum, Ekonomi, Humaniora, Teknik, Pertanian, Komunikasi, Kesehatan, dan Rekayasa. Jurnal NUSANTARA terbit 1 tahun 4 ...