Formosa Journal of Multidisciplinary Research (FJMR)
Vol. 1 No. 3 (2022): July 2022

Menakar Kecenderungan Perilaku Impulse Buying Belanja Online Generasi Millenial pada Masa Covid-19

Herlina (Universitas Bunda Mulia)
Destriana Widyaningrum (Universitas Bunda Mulia)



Article Info

Publish Date
29 Jul 2022

Abstract

Pada masa pandemic covid-19, perilaku milenial secara tidak langsung membuat orang melakukan pembelian impulsive. Kecenderungan perilaku impulse buying mengarah pada aspek afektif atau kognitif. Ketika perilaku konsumen memiliki kecenderungan yang mengarah pada aspek afektif maka mereka melakukan pembelian online didasari emosi dan perasaaan kesenangan saat membeli produk, sedangkan aspek kognitif mengarah pada konsumen yang berpikir lebih dalam sebelum melakukan pembelian online. Penelitian ini dilakukan di Jakarta dengan jumlah responden 168 generasi milenial. Ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif yang mengambarkan bagaimana kecenderungan generasi millennial dalam melakukan pembelian impulse. Hasil penelitian menunjukkan bahwa responden melakukan pembelian impulsive secara online dengan kecendurangn mengutamakan emosi dan perasaan untuk mencari kesenangan dan kepuasan pribadi dengan nilai aspek afektif sebesar 54% dan aspek kognitif sebesar 46%.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

fjmr

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Education Social Sciences

Description

Formosa Journal of Multidisciplinary Research (FJMR) is a multidisciplinary journal published by Formosa Publisher. Formosa Journal of Multidisciplinary Research (FJMR) is published every month (monthly). Formosa Journal of Multidisciplinary Research (FJMR) is a peer reviewed, open access, and ...