Jurnal Ilmiah Pariwisata dan Bisnis
Vol. 1 No. 12 (2022): Jurnal Ilmiah Pariwisata dan Bisnis

Strategi program corporate social responsibility yang efektif pada masa pandemi covid-19 di sthala: a tribute portfolio hotel ubud, bali: Effective corporate social responsibility program strategy during the covid-19 pandemic in sthala: a tribute portfolio hotel ubud, bali

I Made Bati Kartika (Institut Pariwisata dan Bisnis Internasional)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2022

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi Corporate Social Responsibility yang efektif pada masa pandemi Covid-19 di Sthala a Tribute Portfolio Hotel Ubud, Bali. Penelitian ini dilakukan di Sthala, a Tribute Portfolio Hotel Ubud, Bali. Data yang digunakan berupa data kualitaif dan kuantitatif dari data primer dan sekunder yang dikumpulkan melalui observasi, wawancara, studi pustaka, dan dokumentasi. Informasi yang digunakan berasal dari informan kunci dan informan pangkal. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis deskriptif kualitatif dan analisis SWOT. Hasil penelitian menunjukan bahwa program CSR Hotel Sthala Ubud Bali pada masa pandemi Covid-19 telah diimplementasikan dengan baik. Namun terdapat beberapa strategi yang dianggap lebih efektif untuk diimplementasikan dengan mempertimbangkan indikator SWOT serta faktor internal dan eksternal yang berengaruh pada masa pandemi Covid-19.Simpulan dari penelitian ini adalah Hotel Sthala Ubud Bali telah mengimplementasikan program CSR dengan baik dan terdapat strategi program CSR yang dianggap efektif untuk diimplementasikan pada masa pandemi Covid-19. Hotel Sthala Ubud Bali disarankan untuk mengimplementasikan strategi tersebut guna meningkatkan efektifitas program CSR di masa pandemi Covid-19. The purpose of this research was to determine the effective Corporate Social Responsibility strategies during the Covid-19 pandemic at Sthala, a Tribute Portfolio Hotel Ubud, Bali.This research was conducted at Sthala, a Tribute Portfolio Hotel Ubud, Bali. The data used are qualitative and quantitative data from primary and secondary data collected through observation, interviews, literature study, and documentation. The information used comes from key informans and basic informant. The data analysis technique used is descriptive qualitative analysis technique and SWOT analysis. The results showed that the CSR program of Hotel Sthala Ubud Bali during the Covid-19 pandemic had been implemented well. However, there are several strategies that are considered more effective to be implemented by considering the SWOT indicators as well as internal and external factors that influence during the Covid-19 pandemic. Hotel Sthala Ubud Balii is advised to implement this strategy in order to increase the effectiveness of CSR programs during the Covid-19 pandemic.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

paris

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Paris memuat publikasi ilmiah di bidang pendidikan, pariwisata, bisnis dan kewirausahaan. dengan cakupan bidang sebagai berikut tetapi tidak hanya terbatas pada: 1. Pendidikan pariwisata, 2. Pengembangan kepariwisataan, 3. Pariwisata Berkelanjutan, 4. Pengentasan kemiskinan berbasis sumber daya ...