JURSIMA (Jurnal Sistem Informasi dan Manajemen)
Vol 10 No 3 (2022): Jursima Vol.10 No.3 Desember 2022

PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PENGAJIAN PEGAWAI BERBASIS WEB DI INSTANSI XYZ

Seliwati Seliwati (Unknown)
Renaldi Fajar Alfansyah (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Dec 2022

Abstract

Pengelolaan data administrasi kepegawaian dalam suatu organisasi maupun instansi memegang peranan penting dalam proses administrasi. Dalam hal ini sistem administrasi kepegawaian menjadi salah satu faktor yang berpengaruh instansi XYZ, sehingga sangat diharapkan proses pengelolaan administrasi kepegawaian dalam pelayanan pengajuan dapat dilakukan dengan cepat dan efisien. Dengan adanya perancangan sistem administrasi kepegawaian dapat memudahkan operator dalam penginputan data administrasi, mengurangi waktu yang cukup lama, memperkecil kemungkinan terjadinya kesalahan dalam pencatatan dan mempercepat proses pencarian. Mengelola data pengajuan administrasi. Melalui proses pengajuan administrasi tersebut dapat menghasilkan laporan dan surat pengantar, menyimpan data administrasi ke dalam basis data MySQL secara mudah dan cepat sekaligus mengamankan data administrasi tersebut agar tidak bisa diakses semua orang.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jursima

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Library & Information Science

Description

Jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer GICI. Jurnal ini merupakan sarana untuk mempublikasikan hasil penelitian orisinil yang berhubungan dengan sistem informasi dan komunikasi, sistem komputer, manajemen informatika serta bidang-bidang terkait lainnya. ...