Jurnal Andalas: Rekayasa dan Penerapan Teknologi
Vol. 2 No. 2 (2022): Desember 2022

Pemeliharaan dan Perbaikan Instalasi Listrik Pondok Tahfidz Darul Hijrah Wal Amanah

Muhammad Nasir (Universitas Andalas)
Adrianti Adrianti (Universitas Andalas)
Syafii Syafii (Universitas Andalas)
Syukri Yunus (Universitas Andalas)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2022

Abstract

Ketersediaan catu daya cadangan saat terjadi pemadaman listrik PLN sangat dibutuhkan di Pondok Tahfidz Darul Hijrah Wal Amanah, Teluk Buo, Padang. Catu daya cadangan bertenaga surya yang sudah dimiliki perlu dilakukan pemeliharaan agar awet dan berfungsi maksimal. Demikian juga dengan instalasi listrik pada area pondok yang masih memiliki banyak kekurangan. Departemen Teknik Elektro Universitas Andalas telah melakukan kegiatan Pengabdian Masyarakat di Pondok Tahfidz tersebut dengan tujuan melakukan pemeliharan catu daya cadangan dan perbaikan pada instalasi listrik di area Pondok. Kegiatan pengabdian dimulai dengan perencanaan, survei dan pengecekan, perbaikan dan diakhiri dengan kegiatan pembimbingan/training pemeliharaan kepada pengelola Pondok. Hasil kegiatan pengabdian adalah catu daya cadangan dapat berfungsi dengan baik kembali dan instalasi listrik telah ditambahkan sehingga pemakaian listrik dapat lebih mudah dan juga efisien.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jarpet

Publisher

Subject

Education Electrical & Electronics Engineering Health Professions Industrial & Manufacturing Engineering Other

Description

This journal is open to submission from scholars and experts in the implementation of sciences and technologies to solve the real problems in the community, such as but not limited to: Small scale factory, Industry, Education, Agriculture, Environment, Sport, Tourism, Food, and ...