Natural Science Education Research (NSER)
Science Education National Conference 2022

ANALISIS POTENSI BENCANA KEKERINGAN DAN UPAYA MITIGASINYA DI DESA KAMPEK, BANGKALAN

Abd Wahid S (Unknown)
Maylinda Hasanah (Unknown)
Maulidetul Hasanah (Unknown)
Zakiyatul Af’idah Ihsan (Unknown)
Ika Sriwahyuni (Unknown)
Yenny Arifah Maulidatin Nisa’ (Unknown)
Aditya Rakhmawan (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Dec 2022

Abstract

Mitigasi merupakan segala upaya untuk mengurangi resiko bencana yang terjadi. Kegiatan mitigasi bertujuan untuk memperoleh informasi mengenai mitigasi bencana alam yang ada di Desa Kampek Kecamatan Burneh - Bangkalan. Sampel penelitian yang digunakan sebanyak 2 orang diambil dengan teknik simpel random sampel. Instrumen yang digunakan yaitu pedoman wawancara dengan metode wawancara dan observasi. Hasil wawancara yang dilakukan menyatakan bahwa Desa Kampek tidak mengalami kekeringan yang parah saat musim kemarau karena warganya secara bergilir mengambil air yang ada pada sumber, sehingga resiko kekeringan yang ada di Desa Kampek dapat diminimalisir. Ketika musim kemarau berkepanjangan Desa Kampek mengalami kekeringan, tetapi mereka memiliki sumber air cadangan yang dapat digunakan sebagai kebutuhan sehari-hari. Dari hasil wawancara yang telah di lakukan di Desa Kampek dapat dikatakan bahwa warga Desa Kampek telah mempersiapkan diri dari bencana alam kekeringan yang akan terjadi selama musim kemarau.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

nser

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Education Physics

Description

Natural Science Education Research atau NSER adalah sarana publikasi ilmiah yang dikelola oleh Program Studi Pendidikan IPA, Universitas Trunojoyo Madura. Publikasi yang meliputi artikel ilmiah hasil dari penelitian. NSER tebit 3 kali dalam satu tahun yang meliputi: 1) NSER Jorrnal yang terbit pada ...