Jurnal Ilmu Akuntansi Mulawarman (JIAM)
Vol 5, No 4 (2020): November

Pengaruh environmental performance, iso 14001, dan environmental cost terhadap kinerja keuangan perusahaan pertambangan

Ayu Nurrindah (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman, Samarinda.)
Set Asmapane (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman, Samarinda.)
Yoremia Lestari (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mulawarman, Samarinda.)



Article Info

Publish Date
12 Nov 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kinerja lingkungan, ISO 14001, dan biaya lingkungan terhadap kinerja keuangan perusahaan pertambangan yang terdaftar di BEI periode 2013-2017. Metode analisis dalam penelitian ini diuji menggunakakn analisis regresi berganda. Data dalam penelitian ini dianalisis menggunakan alat bantu program aplikasi SPSS (Statistical Package for the Social Sciences). Hasil pengujian hipotesis dalam penelitian ini menunjukkan bahwa kinerja lingkungan dan ISO 14001 tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan (ROA). Sedangkan biaya lingkungan berpengaruh negatif signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

JIAM

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ilmu Akuntansi Mulawarman (JIAM) is a scientific journal in the field of Accounting Science published four times a year (in Apr, June, Sept & Nov). Faculty of Economics and Business Mulawarman ...