Jurnal Profita : Akuntansi dan Manajemen
Vol. 1 No. 1 (2021): Volume 1 Nomor 1 2021

The Pengaruh Konservatisme Akuntansi, Ukuran Perusahaan terhadap Tax Avoidance pada Perusahaan Sektor Pertambangan yang Terdaftar di BEI Tahun 2017-2019

Mira (Universitas Universal Batam)
Bornok Situmorang (Universitas Universal Batam)



Article Info

Publish Date
17 Dec 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Konservatisme Akuntansi, Ukuran Perusahaan terhadap Tax Avoidance pada perusahaan Sektor Pertambangan yang Terdaftar di BEI tahun 2017-2019. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan data sekunder. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda dengan bantuan software SPSS (Statistical Product and Service Solution) versi 25. Hasil penelitian secara parsial menunjukkan bahwa Konservatisme Akuntansi tidak berpengaruh signifikan terhadap Tax Avoidance, Ukuran Perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap Tax Avoidance. Hasil penelitian secara simultan menunjukkan bahwa Konservatisme Akuntansi dan Ukuran Perusahaan secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap Tax Avoidance.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

PROFITA

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Jurnal PROFITA : Akuntansi dan Manajemen adalah jurnal yang diterbitkan oleh Asosiasi Dosen Akuntansi Indonesia wilayah Kepulauan Riau, jurnal ini menerbitkan artikel hasil penelitian dibidang Akuntansi dan Ilmu Manajemen. dengan Terbitan 3x Setahun. Jurnal ini menerbitkan studi penelitian yang ...