Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol. 4 No. 1 (2023): Volume 4 Nomor 1 Tahun 2023

PELATIHAN STRATEGI PEMBELAJARAN ANAK DAN ORIANTASINYA DENGAN HUKUM ISLAM: PERSPEKTIF PAI DALAM KONSEP AL-GHAZALI

Armanila Armanila (Universitas Alwashliyah Medan)
Hasnah Siahaan (Universitas Al washliyah Medan)
Dirja Hasibuan (Universitas Al washliyah Medan)
Mesran Mesran (Universitas Al washliyah Medan)
Syariah Hafizhoh (Universitas Al washliyah Medan)
Abdul Halim (Universitas Al washliyah Medan)
Zuriatul Husna (Universitas Al washliyah Medan)
Sekar Ayu Lestari (Universitas Al washliyah Medan)



Article Info

Publish Date
09 Feb 2023

Abstract

Pengabdian masyarakat dalam bentuk pelatihan strategi pembelajaran anak dan orientasinya dengan hukum Islam: perspektif PAI dalam konsep Al-Ghazali di TK Islam Terpadu Al-Farabi dengan jenis penelitian kualitatif berupa pendekatan deskriptif kualitatif, teknik pengumpulan data yang digunakan observasi, wawancara dan dokumentasi yang dilengkapi dengan teknik analisa data yaitu reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Menunjukkan bahwa hasil penelitian pada rancangan perencanaan pelatihan dimulai dengan study lapangan, solusi permasalahan, penyiapan jadwal materi, pelaksanaan kegiatan, dan evaluasi kegiatan, dimana pelaksanaannya di latih oleh narasumber-narasumber yang terdiri dari Tim Pengabdian Masyarakat Universitas Al Washliyah yang terdiri dari dosen prodi PIAUD, MPI dan PAI, pelatihan ini berjalan lancar dan memberikan manfaat pada para guru Taman Kanak-kanak yang ditunjukkan dengan tingkat pre tes dan post test terhadap yang meningkat dari yang 53,33 % rata-ratanya menjadi 78,33%. Penelitian diharapkan memberikan kontribusi bagi para guru Taman Kanak-kanak Islam terpadu Alfarabi agar dapat menjadi guru yang lebih kreatif dalam pengimplementasian strategi pembelajaran bagi anak usia dini berbasis Islam dalam konsep Alghazali.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

cdj

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Health Professions Public Health

Description

ommunity Development Journal : Jurnal Pengabdian masyarakat di terbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Pahlawan yang berisikan tentang hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya Kesehatan, ...