Jurnal Armada Informatika
Vol 1 No 1 (2017): Jurnal Armada Informatika : Edisi Juni

Perancangan Aplikasi E-Teller Sebagai Instrumen Pengawasan Sistem Keuangan di Stmik Methodist Binjai

Tongam E Panggabean (Unknown)
Allwine (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jun 2017

Abstract

Perguruan Tinggi merupakan suatu wadah untuk menghasilkan suatu bibit-bibit muda yang berpendidikan yang mempunyai pola pikir yang intelektual dalam membangun masa depan suatu bangsa dan salah satunya adalah Perguruan tinggi Tinggi Manaejmen Informatika dan Komputer Methodist Binjai, didalam prosesnya yang berlangsung dalam memproduk bibittersebut maka ada atutran yang berlaku didalamnya salah satunya adalah dalam proses administrasi dibidang pembayaran uang kuliah mahasiswa, maka oleh karena itu dibentuklah suatu system yang dapat mempermudah proses pembayaran uang kuliah mahasiswa dan dilakukan analisa system pembayaran uang kuliah tersebut yang berbasis pada web dengan menggunakan bahasa pemograman PHP (Personal Home Page) dan web server Apache XAMPP sebagai localhost server dan database sistem.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jai

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering

Description

Jurnal Armada Informatika, an Indonesian national journal, publishes high quality research papers in the broad field of Informatics and Computer Science, which encompasses software engineering, information system development, computer systems, computer network, algorithms and computation, and social ...