Stethoscope
Vol 3, No 2 (2022): STETHOSCOPE

Pengaruh Pijat Bayi terhadap Perkembangan Motorik Kasar Bayi Usia 3-12 Bulan di Baby Spa Karanganyar

Wanda Heny Setyowati (STIKes Mitra Husada Karanganyar)
Christiana Arin Proborini (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Feb 2023

Abstract

Abstrak Perkembangan motorik kasar adalah kemampuan anak yang berhubungan dengan fisik dan otot- otot untuk melakukan aktivitas. Prevelensi menurut WHO di Indonesia tahun 2018 menyatakan data angka kejadian gangguan pertumbuhan dan perkembangan pada anak usia balita khususnya gangguan perkembangan motorik didapatkan (27,5%) atau sekitar 3 juta anak mengalami gangguan. Jumlah balita di Indonesia yang mengalami gangguan tumbuh kembang 45,7%.Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh pijat bayi terhadap perkembangan motorik kasar bayi usia 3-12 bulan. Metode penelitian menggunakan kuantitatif dengan desain quasi eksperimental. Populasi dalam penelitian ini42 bayi menerapkan teknik Purposive Sampling didapatkan jumlah 36 responden. Pengumpulan data menggunakan DDST. Analisis data dengan uji statistic Mann Whitney. Hasil penelitian ini didapatkan nilai signifikasi 0.0032 sehingga 0.05 yang menunjukkan bahwa terdapat pengaruh pijat bayi terhadap perkembangan motorik kasar bayi usia 3-12 bulan. Direkomendasikan pada orangtua untuk memijatkan bayi secara teratur. Kata Kunci : Pijat bayi, motorik kasar, bayi 3-12 bulan  The Effect of Baby Massage on Motor Development ofInfants Aged 3-12 Months at Baby Spa Karanganyar  Abstract Gross motor development is the child’s ability related to the physical and muscles to during activities. Prevalence of growth and development disorders in Indonesia stated that data on the incidence of in children under five, especially motor development disorders, was found (27.5%) or around 3 million children experienced disorders (WHO, 2018). The number of toddlers in Indonesia who experience growth and development disorders is 45.7%. The purpose of this study was to determine the effect of infant massage on the gross motor development of infants aged 3-12 months. The research method uses quantitative with a quasi-experimental design. The population in this study was 42 infants using the purposive sampling technique and a total of 36 respondents were obtained. Data collection using DDST II. Data analysis used was Mann Whitney statistical test. The results of this study obtained a significance value of 0.0032 0.05 which indicates that there is an effect of baby massage on the gross motor development of infants aged 3-12 months. It is recommeded for parents to massage babies regularly. Keywords: Baby masage, gross motor skills, babies 3-12 months

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JURNAL_ILMIAH_KEPERAWATAN

Publisher

Subject

Nursing

Description

Stethoscope is a scientific journal contains research publication in nursing science. The focus and scope of Stethoscope is in the field of Nursing Science with the following themes: -Medical surgical nursing -Maternity nusing -Mental health nursing -Nursing communication -Community nursing -Nursing ...