Telematika MKOM
Vol 2, No 2 (2010): Jurnal Telematika MKOM Vol. 2 No. 2 September 2010

CLOUD COMPUTING : GELOMBANG INFORMATISASI LAYANAN DUNIA BISNIS MASA DEPAN

Moedjiono Moedjiono (Program Pascasarjana Universitas Budi Luhur)



Article Info

Publish Date
12 Jul 2016

Abstract

Model teknologi komputasi sebagai gelombang Informatisasi baru dalam Abad Informasi yang disebut Cloud Computing telah lahir dan didengungkan untuk mendukung layanan informatisasi dunia bisnis masa depan. Naskah ini membahas kelahiran gelombang teknologi baru yang masih dalam tahap pematangan ini untuk dapat dimengerti, dikaji, dihayati, dan didayagunakan dalam proses layanan operasional dunia bisnis masa depan. Banyak pertanyaan yang harus dijawab dan diyakinkan kepada para ilmuwan, akademisi, dan praktisi atau profesional di bidang komputer, di antaranya adalah bagaimana arsitektur atau model layanan teknologi baru ini, apa dan siapa yang berhak dan bertanggung jawab terhadap pengembangan dan keberlanjutan sistem, jaminan keamanan jaringan komunikasi dan data, data privasi, integritas data, dan ketersediaan data?

Copyrights © 2010






Journal Info

Abbrev

telematika

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal ini memuat hasil-hasil penelitian dengan topik-topik penelitian yang berasal dalam cakupan rumpun ilmu Komputer khususnya studi penelitian dasar dan terapan dalam Rekayasa Komputasi Terapan dan Teknologi Sistem Informasi, seperti: 1. Network Computer and Security 2. Data Mining 3. Sistem ...