DEDIKASI PKM
Vol. 3 No. 1 (2022): DEDIKASI PKM UNPAM

Pelatihan Dan Pendampingan Pembukuan Umkm Sektor Manufaktur Di Kampung Ekowisata Keranggan

Anum Nuryani (Unknown)
Imbron Imbron (Unknown)
Dodi Persada (Unknown)
Aris Ariyanto (Unknown)
Aan Purnama (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Nov 2021

Abstract

Pengabdian masyarakat ini bekerjasama dengan Kampung Ekowisata Keranggan. Tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan pelatihan dan pendampingan dalam pembukuan bagi UMKM di Kampung Ekowisata Keranggan. Umumnya para pelaku UMKM di Kampung Ekowisata Kerangan sudah pernah didampingi namun masih belum maksimal sehingga belum diterapkan. Selama pelaksanaan kegiatan sebanyak 14 peserta yang berpartisipasi. Metode kegiatan pengabdian masyarakat meliputi tahapan: observasi, persiapan, pelaksanaan, dan evaluasi. Penyampaian materi dilakukan secara tatap muka dengan metode ceramah dan simulasi pembukuan. Dalam pelaksanaan kegiatan dilakukan dengan menerapkan protokol kesehatan. Hasil dari kegiatan ini para pelaku UMKM sudah memahami pembukuan dengan format pembukuan untuk buku kas, utang, piutang dan persediaan. Selain itu para pelaku UMKM juga meminta agar ada pelatihan berkelanjutan mengenai pembukuan ini supaya pengaplikasiannya lebih optimal.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

DKP

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Artikel luaran PKM Prodi Manajemen Universitas Pamulang adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan 3 edisi dalam setahun yaitu pada bulan Januari, Mei dan September oleh Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Pamulang. Terbit sejak bulan Januari tahun 2020. Fokus kajian jurnal ini adalah berkaitan ...