Sportify Journal
Vol. 2 No. 2 (2022): Desember

Identifikasi Cedera Olahraga Atlet Bola Voli PPLP Jawa Tengah

Sofyan Ardyanto (Universitas Wahid Hasyim)
Yudi Purnama (Universitas Wahid Hasyim)
Sarapul Anam (Universitas Wahid Hasyim)



Article Info

Publish Date
25 Dec 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui macam dan jenis cedera serta lokasi cedera yang dialami oleh atlet bola voli PPLP Jawa Tengah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei. Penelitian ini menggunakan seluruh populasi yang dipakai menjadi subjek penelitian, sehingga penelitian ini disebut sebagai penelitian populasi dengan teknik pengambilan sampel yaitu total sampling yang berjumlah 25 orang atlet bola voli PPLP Jawa Tengah. Pengumpulan data penelitian menggunakan koesioner. Analisis data penelitian menggunakan analisis statistik frekuensi dilanjutkan menggunakan distribusi frekuensi dengan perhitungan persentase kemudian dilakukan pengkategorian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa cedera yang terjadi pada atlet bola voli PPL Jawa Tengah adalah cedera akut dengan persentase tertinggi yaitu 48% dengan kategori sangat tinggi, cedera sedang dan berat masing-masing dengan persentase tertinggi yaitu 68% dengan kategori sangat tinggi, dan cedera ekstrimitas bawah dengan persentase tertinggi 44% dengan kategori sangat tinggi.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

sfj

Publisher

Subject

Education Public Health Other

Description

Sportify Journal is the national scientific journal that is open to seeking innovation, creativity and novelty. The aim of the journal is to facilitate scientific publication of the results of researches in Indonesia and participate to boost the quality and quantitiy of research for academics and ...