Jurnal Analisa Sosiologi
Vol 5, No 2 (2016)

HUBUNGAN ANTARA FANATISME PENGGEMAR BOYBAND KOREA (SUPER JUNIOR) DENGAN SOLIDARITAS SOSIAL DI KOMUNITAS E.L.F SURAKARTA

Esty Setyarsih (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Feb 2018

Abstract

This research was conducted to find out the relationship between fanaticism and social solidarity in E.L.F Surakarta community. The methods of this research is quantitative with 44 correspondents. The results of the study show that the correlation significance value is 0.000, which is smaller than 0.05 or 0.00         <0.05. This means that Ha is accepted and Ho is rejected. The relationship between fanaticism and social solidarity is 0.504. And the value of r or the correlation is positive, or in other words, there is a significant relationship between fanaticism and social solidarity in the E.L.F Surakarta community. Which mean the higher fanaticism, the higher the social solidarity also in the E.L.F Surakarta community. With the indicators that have been applied to measure this relationship, and the results of Emile Durkheim's analysis of the theory, it can be concluded that the solidarity in the E.L.F Surakarta community is more towards mechanical solidarity. Mechanical solidarity is reflected in the behavior of community members towards fellow members. Where caring and helping each other both for needs inside and outside the community is very high.Keywords: Fanaticism, Super Junior, K-Pop.AbstrakPenelitian ini dilakukan untuk mengetahui hubungan antara fanatisme dengan solidaritas sosial di komunitas E.L.F Surakarta. Dengan menggunakan metode kuantitatif, dengan koresponden sebanyak 44 orang. Hasil penelitian menunjuukan nilai signifikansi korelasi sebesar 0,000 lebih kecil dari 0,05 atau 0,000 < 0,05. Hal ini berarti Ha diterima dan Ho ditolak. Adanya hubungan antara fanatisme dan solidaritas sosial yaitu sebesar 0,504. Serta nilai r atau korelasi tersebut bersifat positif atau dengan kata lain adanya hubungan yang signifikan antara fanatisme dengan solidaritas sosial di komunitas E.L.F Surakarta. Dimana jika pengaruh fanatisme tinggi maka semakin tinggi pula solidaritas sosial di komunitas E.L.F Surakarta. Dengan adanya indikator-indikator yang telah ditetapkan untuk mengukur hubungan tersebut, dan hasil analisi teori Emile Durkheim dapat disimpulkan bahwa solidaritas yang terdapat pada komunitas E.L.F Surakarta lebih mengarah pada solidaritas mekanis. Pada solidaritas mekanis tercermin pada perilaku anggota komunitas terhadap sesama anggota. Dimana kepedulian dan saling membantu baik untuk kebutuhan didalam maupun luar komunitas sangatlah tinggi.Kata Kunci: Fanatisme, Super Junior, K-Pop.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

jas

Publisher

Subject

Environmental Science Social Sciences

Description

Jurnal Analisa Sosiologi (JAS) diterbitkan per semester pada bulan April dan Oktober oleh Program Studi Magister Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta dengan ISSN : 2338 - 7572 (Print) dan ISSN: 2615-0778 (Online). JAS berdasarkan kutipan dan keputusan ...