Center of Economic Students Journal (CSEJ)
Vol. 5 No. 2 (2022): April

Pengaruh Likuiditas Dan Solvabilitas Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan LQ45 Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

Berliana Berliana (Program Studi Manajemen, Universitas Muslim Indonesia)
Nur Alam (Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muslim Indonesia)
Suriyanti Suriyanti (Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muslim Indonesia)
Fyrda Faradyba Hamzah (Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muslim Indonesia)
Munawir Nasir (Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muslim Indonesia)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2022

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisa Pengaruh Likuiditas dan Solvabilitas terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan LQ45 Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Populasi dari penelitian ini berjumlah 45 Perusahaan dan Sampel berjumlah 11 Perusahaan. Metode penentuan sampel yang digunakan adalah purposive sampling. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis linear berganda dan koefisien determinasi R2. Berdasarkan analisis data, ditemukan bahwa Likuiditas (CR) berpengaruh secara negative dan tidak signifikan terhadap Profitabilitas, sedangkan Solvabilitas (DER) berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap Profitabilitas (ROA).

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

CSEJ

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

CESJ : Center Of Economic Students Journal is an economics journal/article published and updated on a regular basis by students from the Faculty of Economics at UMI that aims to serve as a place to accommodate ideas, scientific studies, and studies, as well as a conduit of information for academic ...