PRIMER: Jurnal Ilmiah Multidisiplin
Vol. 1 No. 2 (2023): PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, April 2023

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN KEWIRAUSAHAAN MELALUI BUDIDAYA KOPI DI PONDOK PESANTREN

Amri Dhimas Maulana (Institut Agama Islam Tazkia)
Farchan Mushaf Al Ramadhani (Universitas Pekalongan)
Herlin Ika Nafilasari (Universitas Negeri Malang)



Article Info

Publish Date
21 Apr 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji implementasi pembelajaran kewirausahaan melalui budidaya kopi yang ada di pondok pesantren At-Tanwir Kabupaten Jember. Metode dalam penelitian ini yaitu menggunkan pendekatan kualitatif dengan tipe studi kasus. Data dalam penelitian ini yaitu data primer dan sekunder, data primer diambil dari pak kyai, ustadz, manajemen pesantren kopi, santri dan petani kopi, serta data sekunder didapatkan dari arsip-arsip dan dokumentasi pondok pesantren. Teknik pengambilan data berupa observasi, wawancara mendalam, dan dokumentasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan model interaktif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa 1) Perencanaan pembelajaran kewirausahaan melalui budidaya kopi meliputi tahap persiapan, tahap pengorganisasian, dan tahap pelaksanaan. Kemudian dalam pelaksanaannya pembelajaran kewirausahaan dengan budidaya kopi di Pondok Pesantren At-Tanwir menggunakan metode pembelajaran kooperatif model PBI (Problem Based Introduction) dan gotong royong yang melibatkan pimpinan, santri pengurus pesantren kopi, dan petani kopi.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

primer

Publisher

Subject

Arts Humanities Computer Science & IT Control & Systems Engineering Economics, Econometrics & Finance Education Public Health Social Sciences

Description

PRIMER: Jurnal Ilmiah Multidisiplin is a multidisciplinary journal published by LPPM Institut Teknologi Dan Kesehatan Aspirasi every bimonthly with online version of E-ISSN : 2985-7996 and can be accessed openly. This journal is a peer reviewed, open access, scientific and scholarly journal which ...