Jurnal Hasil Pengabdian Masyarakat (JURIBMAS)
Vol 1 No 3 (2023): Maret 2023

Pemanfaatan Google Form Membuat Analisis Soal Ujian Online Dalam Pembelajaran Jarak Jauh

Chairul Rizal (Universitas Pembangunan Panca Budi)
Supiyandi (Universitas Pembangunan Panca Budi)
Muhammad Iqbal (Universitas Pembangunan Panca Budi)



Article Info

Publish Date
26 Mar 2023

Abstract

Model ujian telah mengalami perubahan yang drastis, awalnya ujian diselenggarakan dalam bentuk Paper Base Test kini berubah menjadi Computer Base Test sesuai dengan perkembangan teknologi informasi. Tujuan pengabdian ini untuk memberikan kontribusi pengetahuan dalam pemanfaatan teknologi Google Form sebagai solusi dalam membuat analisis soal ujian online. Sebagai tahap awal, metode yang digunakan dalam pengabdian ini meliputi survei dan wawancara dengan para dewan guru, observasi serta pengumpulan data terkait pembelajaran dan studi pustaka sebagai dasar untuk mendapatkan referensi yang baik. Hasil dari pengabdian ini terciptanya analisis soal ujian dalam bentuk Form yang bisa didistribusikan ke siswa melalui link-link yang telah disiapkan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

juribmas

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education Electrical & Electronics Engineering Engineering Social Sciences

Description

Focus dan scope dari Jurnal JURIBMAS (Jurnal Hasil Pengabdian Masyarakat) terbit pertama kali pada tahun 2022 yang dimaksudkan sebagai media kajian ilmiah dari hasil pengabdian masyarakat. Jurnal JURIBMAS Lembaga Kursus dan Pelatihan Karya Prima terbit 3 (tiga) kali setahun pada bulan Maret, Juli ...