Jurnal Teknik Industri : Jurnal Hasil Penelitian dan Karya Ilmiah dalam Bidang Teknik Industri
Vol 9, No 1 (2023): JUNI 2023

Model Pemberdayaan Bagi Peningkatkan Kesejahteraan Ekonomi Keluarga

Suranto Suranto (Universitas Muhammadiyah Surakarta)
Bakhrizal Bakhrizal (Universitas Riau)
Adcharina Pratiwi (Universitas Slamet Riyadi Surakarta)
Dwi Indah Oktaviani (Universitas Riau)



Article Info

Publish Date
16 May 2023

Abstract

Tujuan penelitian untuk mengembangkan model pemberdayaan bagi ibu-ibu kelompok program Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) dalam rangka peningkatan kesejahteraan keluarga untuk menopang ekonomi. Model yang dikembangkan melalui pemberdayaan bagi ibu-ibu membuat aneka olahan lele yang siap dijual belikan melalui online dan offline, sehingga ibu-ibu lebih produktif dalam rangka membantu ekonomi keluarga. Metode pengumpulan data yang digunakan melalui observasi, interview, angket, dokumentasi dan survey. Metode analisis dengan project based learning mengerjakan langsung kegiatan dalam rangka menghasilkan produk aneka olahan lele. Pengembagan model dengan path analysis untuk membangun variabel pemberdayaan dan kesejahteraan keluarga. Model yang dikembangkan dan diterapkan dapat meningkatkan kesejahteraan melalui pendapatan keluarga.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jti

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Engineering Environmental Science Industrial & Manufacturing Engineering

Description

(ISSN : 2460-898X) JTI merupakan jurnal akademik yang dipublikasikan 2 kali setahun, meliputi bulan Juni dan Desember. Tujuan jurnal ini menyediakan tulisan yang memiliki yang fokus pada bidang Teknik Industri. lebih lanjut jurnal ini dipulikasikan oleh Jurusan Teknik Industri Fakultas Sains dan ...