Ranah Research : Journal of Multidisciplinary Research and Development
Vol. 3 No. 2 (2021): Ranah Research : Journal Of Multidisciplinary Research and Development (Februar

Studi Literatur Penggunaan Bahan Ajar Berorientasi Chemistry Triangle Pada Materi Kimia Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik

Kiky Vebrielna Sari (Universitas Negeri Padang)
Alizar Ulianas (Universitas Negeri Padang)



Article Info

Publish Date
09 Feb 2021

Abstract

Tujuan studi ini adalah untuk mengetahui gambaran pengaruh penggunaan bahan ajar berorientasi chemistry triangle pada materi kimia terhadap hasil belajar peserta didik. Jenis penelitian ini adalah penelitian kepustakaan (library research) yang menggunakan analisis deskriptif. Data yang digunakan adalah data sekunder yaitu jurnal ilmiah berupa artikel. Metode pengumpulan data pada penelitian ini adalah metode dokumentasi dengan teknik analisis data berupa analisis isi (content analysis). Berdasarkan hasil review jurnal yang telah dilakukan didapatkan hasil bahwa penggunaan bahan ajar berorieontasi chemistry triangle pada materi kimia berpengaruh terhadap peningkatan hasil belajar peserta didik yang ditunjukkan dengan nilai F-hitung > F-tabel atau t-hitung > t-tabel.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

R2J

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Economics, Econometrics & Finance Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Social Sciences Transportation Other

Description

Ranah Research : Journal of Multidisciplinary Research and Development adalah jurnal multidisiplin ilmiah yang diterbitkan oleh inasti Research di bawah naungan Yayasan Dharma Indonesia Tercinta (DINASTI). Perbitan jurnal ini 4 kali dalam setahun yaitu November, Februari, Mei, dan Agustus. Ruang ...