Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana
Vol. 3 No. 1 (2020)

Pengembangan Instrumen Penilaian Materi Musik Ansambel Berbasis Android bagi Siswa SMP

M Arvin Nugroho (Unknown)
Totok Sumaryanto Florentinus (Unknown)
Wahyu Lestari (Unknown)



Article Info

Publish Date
17 Feb 2021

Abstract

Masalah instrumen penilaian pada materi musik ansambel, penulis membuat suatu aplikasipenilaian untuk melakukan kegiatan penilaian musik ansambel berdasarkan indikator yang tepatdan praktis. Penulis melakukan studi pustaka mengenai pengembangan instrument penilaian padamateri ansambel musik. Penulis menganalisis jurnal nasional dan jurnal internasional. Tujuannyauntuk mendeskripsikan dan menganalisis instrument penilaian yang tepat untuk mengujikepraktisan dan efektifitas. Hasil evaluasi pembelajaran musik yang diharapkan akan menjadiinspirasi dalam sistem kegiatan sebuah evaluasi dalam pembelajaran.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

snpasca

Publisher

Subject

Education

Description

Seminar nasional Pascasarjana merupakan kegiatan rutin yang dilakasanakan oleh Pascasarjana UNNES. Tahun 2018 adalah kali ke 5 pelaksanan yang diselenggarakan oleh Kampus yang telah berubah alamat dari lokasi di Kampus Bendan Ngisor berpindah di Kampus Kelud Utara III Kecamatan Gajahmungkur kota ...