E-JUPEKhu
Vol 11, No 1 (2023)

Meningkatkan Hafalan Al-Qur’an Dalam Pembelajaran Tahfidz Menggunakan Metode Tikrar Pada Anak Kesulitan Belajar

Salsa Ayunda Naraeis (Universitas Negeri Padang)
Jon Efendi (Universitas Negeri Padang)



Article Info

Publish Date
18 Dec 2022

Abstract

Penenelitian ini membahas peningkatan hafalan hafalan al-qur’an dalam pembelajaran tahfidz menggunakan metode tikrar pada anak kesulitan belajar. Hal ini terlihat ketika peneliti melakukan observasi dan mengidentifikasi siswa A yang mengalami kesulitan belajar dalam pembelajaran tahfidz yaitu menghafal ayat-ayat Al-Qur’an. Penelitian ini menggunakan metode single subject dengan desain A-B-A. A1 adalah keadaan dasar siswa sebelum intervensi, B adalah intervensi, dan A2 adalah keadaan setelah intervensi tidak ada lagi. Subjek A memiliki rata-rata tingkat kondisi A1 yaitu 34, rata-rata tingkat kondisi B adalah 86,2, rata-rata tingkat kondisi A2 adalah 91. Berdasarkan hasil analisis data tersebut menunjukan bahwa hafalan ayat al-quran A anak kesulitan belajar meningkat di SMP IT Dar El-Iman kota Padang.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jupekhu

Publisher

Subject

Education

Description

JUPPEKhu: Jurnal Penelitian Pendidikan Khusus is a peer-reviewed, publishes research manuscripts in the field of special education. The Focus and scope of the journals are to: 1) Early Intervention of Children with Special Needs 2) Identification and Assessment of Children with Special Needs 3) ...