Jurnal Pengabdian Mandiri
Vol. 2 No. 5: Mei 2023

PENTINGNYA PERILAKU HIDUP SEHAT DALAM PENANGGULANGAN HIPERTENSI MELALUI PEMBERIAN PENYULUHAN PADA MASYARAKAT DESA CILAYUNG-JAWA BARAT

Linda Widyastuti (Universitas Bhakti Kencana)



Article Info

Publish Date
26 May 2023

Abstract

Kesehatan merupakan aspek terpenting dalam kehidupan serta mendukung terjadinya aktivitas lebih optimal. Hipertensi merupakan penyakit tidak menular yang menjadi salah satu penyebab tingginya angka kematian di dunia. Hasil Survey menunjukkan bahwa Desa Cilayung merupakan desa yang mengalami angka penderita Hipertensi yang tinggi. Sebagai upaya menyelesaikan permasalahan tersebut peneliti mengadakan penyuluhan pengetahuan tentang pentingnya perubahan perilaku hidup sehat guna meningkatkan kesadaran masyarakat desa Cilayung mengenai penyakit Hipertensi. Untuk menganalisis perubahan pengetahuannya setelah dilakukan penyuluhan menggunakan metode pre-experiment design dengan Rancangan one group pretest and posttest design. Pada tahap analisis data menggunakan distribusi frekuensi dan uji paired sample t-test. Dari 2 data analisis tersebut didapat bahwa adanya peningkatan pengetahuan mengenai pentingnya perubahan perilaku hidup sehat guna menanggulangi permasalahan Hipertensi.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

JPM

Publisher

Subject

Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Jurnal Pengabdian Mandiri and with printed version of ISSN:2809-8889 and the online version of ISSN:2809-8579 accomodates original research, or theoretical papers. We invite critical and constructive inquiries into wide range of fields of study with emphasis on interdisciplinary approaches that ...