Al Irfani: Journal of Al Qur'anic and Tafsir
Vol 1 No 1 (2020): Al Irfani

ISLAM DI TENGAH PERDEBATAN FAHAM LIBRALISME, DAN FUNDAMENTALISME, DAN MODERATISME

Ahmad Zaini Dahlan (STID Mustafa Ibrahim al-Islahuddiny Kediri Lombok Barat)



Article Info

Publish Date
25 Jul 2020

Abstract

Pada dasawarsa akhir-akhir ini, berbicara Islam sangat menarik perhatianberbagai kalangan baik dari kalangan Islam sendiri, maupun kalangan non-Islam.Ketertarikan terhadap Islam sebagai sebuah institusi bagi para peneliti, terutama paraorientalis, ada yang motivasinya untuk menjatuhkan Islam dari dalam, seperti yang dilakukanoleh Snouck Hourgrounje, maupun ada yang berkeinginan untuk menggali Islam sebagaisebuah peradaban, sebagaimana yang dilakukan oleh H.A.R Gibb, dengan menghasilkanyang spektakuler berjudul Whither Islam menyatakan: Islam is indeed much more then asystem of theology, it is complete civilazition ( Islam sesungguhnya lebih dari sekedar sebuahagama, ia adalah sebuah peradaban yang sempurna). Sampai saat ini, Islam terusmenunjukkan dinamika dan keberagaman eksperesinya. Tema-tema dominan dalam Islamadalah revivalisme Islam. Suatau dampak yang lebih nyata pada kehidupan kaum Muslimdapat disaksikan diberbagai belahan dunia Islam, entah itu berupa pakaian busana muslimahdi Negara-negara sekuler seperti Amirika Serikat, atau dalam kehidupan politik kaum Muslimmulai dari Tunisia sampai Mindano. Dalam bidang ekonomi telah diperkenalkan Bank-bankIslam di Negara-negara yang mayoritas penduduknya Muslim seperti Indonesia.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

irfani

Publisher

Subject

Religion Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Al Irfani bertujuan untuk mempublish artikel dari hasil-hasil penelitian dalam wilayah kajian al Quran dan Tafsir serta al Hadist. Artikel yang dipublish menjadi referensi dan rujukan dalam menyelesaikan berbagai persoalan sosial dan terkait dengan disiplin ilmu al Quran dan Tafsir serta hadist baik ...