KARYA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 3 No 2 (2023): KARYA: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat

SOSIALISASI DAN PENDAMPINGAN PENERAPAN LAPORAN KEUANGAN SEDERHANA PADA USAHA WARUNG SAYUR BU KARTI

Deanisa Herawati Putri (Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur)
Mirza Andrian Syah (Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur)



Article Info

Publish Date
21 Jun 2023

Abstract

Pedagang sayur merupakan salah satu pekerjaan mayoritas masyarakat di Desa Claket. Minimnya informasi dan pengetahuan pedagang sayur mengenai pengelolaan keuangan menyebabkan tidak adanya penerapan arus kas usaha. Kegiatan pengabdian masyarakat dilakukan dengan memberikan sosialisasi dan pendampingan untuk memberi pengetahuan dan penerapan mengenai laporan keuangan. Kegiatan ini melalui empat tahapan yaitu tahap perencanaan, persiapan, sosialisasi, dan pendampingan. Kegiatan sosialisasi dan pendampingan dilakukan dengan memperkenalkan laporan keuangan sederhana yang terdiri dari kas pemasukan, kas pengeluaran, dan kas utama. Adanya sosialisasi diharapkan dapat membantu usaha pedagang sayur dalam mengelola keuangan mereka.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

KARYA_JPM

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Public Health

Description

KARYA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat ini merupakan wadah publikasi ilmiah di bidang pengabdian masyarakat yang dilakukan oleh dosen maupun kelompok masyarakat lainnya. Jurnal ini menerima artikel hasil pengabdian kepada masyarakat pada multidisiplin penerapan iptek baik yang berbentuk ...