Jurnal Bisnis dan Manajemen (JURBISMAN)
Vol. 1 No. 1 (2023): Jurnal Bisnis dan Manajemen (JURBISMAN)

Analisis Kualitas Pelayanan Asuransi Terhadap Kepuasan Pada Peserta PT. Asabri (Persero) Palembang

Nila Rosmala Dewi (Sekolah Tinggi Ekonomi dan Bisnis Syariah (STEBIS) Indo Global Mandiri)
Havis Aravik (Sekolah Tinggi Ekonomi dan Bisnis Syariah (STEBIS) Indo Global Mandiri)
Choirunnisak (Sekolah Tinggi Ekonomi dan Bisnis Syariah (STEBIS) Indo Global Mandiri)



Article Info

Publish Date
12 Mar 2023

Abstract

Penelitian ini membahas mengenai analisis kualitas pelayanan administrasi asuransi terhadap peserta PT. Asabri (Persero) Palembang, adapun rumusan masalah yang dibahas dalam penelitian ini adalah: (1) Bagaimana kualitas pelayanan administrasi yang di berikan oleh karyawan PT. Asabri (Persero)Palembang, (2) Apa faktor pendukung kualitas pelayanan terhadap PT. Asabri (Persero) Palembang. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif menggunakan pendekatan deskriptif serta data bersumber dari data primer dan data sekunder, pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dokumentasi serta dilakukan uji keabsahan data dan analisis data. Pada objek penelitian yaitu PT. Asabri (Persero)Pelembang. Hasil penelitian ini memperlihatkan kualitas pelayanan administrasi dan faktor pendukung kualitas pelayanan pada PT. Asabri (Persero) Palembang. Kualitas pelayanan administrasi ini dibuktikan dengan berbagai dimensi meliputi dimensi bukti langsung, Jaminan, daya tanggap, dan empati. dan faktor pendukung pelayanan administrasi PT. Asabri (Persero) ialah sarana dan fasilitas serta kualitas Sumber Daya Manusia (SDM).

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jurbisman

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences Other

Description

Jurnal Bisnis dan Manajemen (JURBISMAN) adalah kumpulan jurnal, artikel, ide, konsep, teori dan hasil penelitian dari berbagai bidang yang berkaitan dengan lingkup Manajemen Pemasaran, Manajemen Keuangan, Manajemen Sumber Daya Manusia, Manajemen Bisnis, Manajemen Strategi dan Kewirausahaan. Jurnal ...