JME
Vol. 2 No. 1 (2020): Article Research, Februari 2020

TINJAUAN PROSES PELAYANAN JASA KAPAL PENUMPANG PADA PT. PELAYARAN NASIONAL INDONESIA CABANG MEDAN – BELAWAN

Jupriadi Sitanggang (Akademi Maritim Indonesia (AMI) Medan)
Dirhamsyah Dirhamsyah (Akademi Maritim Indonesia (AMI) Medan)
Irianif Sani (Akademi Maritim Indonesia (AMI) Medan)



Article Info

Publish Date
13 Jul 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prosedur tinjauan proses pelayanan jasa kapal penumpang pada PT. PelayaranNasional Indonesia Cabang Medan – Belawan. Sumber data yang digunakan dalam penulisan ini yaitu data primer yang diperoleh langsung dari sumber dilapangan dan data sekunder dari instansi yang terkait dengan penelitian ini. PT. PelayaranNasional Indonesia Cabang Medan – Belawan selaku operator kapal penumpang dan pengangkut barang peti kemasdidirikan sejak tahun 1950 memiliki tanggung jawab dan peran yang sangat besar, untuk memenuhi ekspetasi tersebutmaka disusun standar operasional prosedur sehingga pegawai di lingkungan PT. Pelayaran Nasional Indonesia Cabang Medan – Belawan dalam menjalankan tugas dilapangan memiliki acuan kerja dan dapat melayani para pengguna jasa pelayanan kapal penumpang dengn baik. PT. Pelayaran Nasional Indonesia Cabang Medan – Belawan merupakan perusahaan pelayanan kapal penumpang terbesar dengan memiliki kapal sendiri. Untuk mengangkut penumpang dan barang sesuai rute perjalanan yang telah ada. PT. Pelayaran Nasional Indonesia Cabang Medan – Belawan memiliki peran yang sangat kuat dalam pelayanan jasa angkutan laut saat ini PT. Pelayaran Nasional Indonesia Cabang Medan – Belawan telah melakukan perubahan dengan membuat suatu sistem baru dalam membeli tiket yaitu E-Ticketing untuk memudahkan pada penumpang dalam melakukan perjalanan menggunakan angkutan laut.

Copyrights © 2020






Journal Info
JME

Abbrev

jme

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Education Library & Information Science Mechanical Engineering Social Sciences

Description

Journal of Maritime and Education (JME) merupakan jurnal ilmiah diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Adiguna Maritim Indonesia Medan. JME menjadi sarana publikasi hasil riset , aplikasi riset dan pengembangannya di bidang sains dan teknologi. Jurnal ini ...