Instrumentasi
Vol 37, No 1 (2013)

REALISASI ITS-90 UNTUK RENTANG 232 C – 962 OC PADA KE LP4

Wiriadinata, Hidayat ( Pusat Penelitian Kalibrasi, Instrumentasi dan Metrologi (Puslit KIM-LIPI) Kompleks Puspiptek Serpong Tangerang 15314)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2014

Abstract

Telah dilakukan realisasi ITS-90 pada termometer radiasi monokhromatik KE LP4 80-59 pada rentang suhu 232 C – 962 C dan panjang gelombang 1,57 µm. Metoda yang digunakan adalah metoda Sakuma-Hattori dengan menggunakan kalibrator benda hitam titik-tetap timah, aluminum dan perak. Nilai ketidakpastian dari termometer radiasi monokhromatik KE LP4 80-59 pada rentang suhu tersebut untuk tingkat kepercayaan 95% dan faktor cakupan k = 2, dinyatakan dengan persamaan : U(t) = 1,067461375 – 0,008000541.t + 2,586471.10-5.t2 -3,33928.10-8.t3 + 1,497270.10-12.t4 Kata Kunci : Realisasi ITS-90, Metoda Sakuma-Hattori, termometer radiasi monokhromatik.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

ji

Publisher

Subject

Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Physics

Description

Instrumentasi is a scientific journal with high standard of papers that issued biannually by the Research Center for Metrology (Puslit KIM) – LIPI in cooperation with the Association of Instrumentation Society of Indonesia (HiMII). In its first years, Instrumentasi was categorized as a ...